• Request Appointment
Sasana Husada
  • Home
  • Tentang Kami
    • Sejarah
    • Visi & Misi
    • Izin Klinik
  • Fasilitas & Layanan
    • General Physiotherapy
    • Stroke Services
    • Pediatric Services
    • Home Care Service (MONIK)
    • Sasana Lab Physio
    • Sasana Sport Physio
    • Sasana Corporate Care
    • Sasana Learning Center
  • Jaringan
    • Jakarta Selatan
      • Klinik Spesialis Zam Zam
      • RS Siloam Asri
      • Klinik Akupuntur Centrum
      • Miracle Executive Clinic
      • SOS International Clinic
      • RS Prikasih
      • Medicare Clinic
      • Aditya Medical Centre
      • Ciputra Medical Center
      • Klinik YPK Mandiri
      • Pondok Indah Medical Centre
    • Jakarta Pusat
      • Bunda Neuro Center
    • Jakarta Barat
      • Klinik Triosada (KARMEL)
    • Jakarta Utara
      • Klinik Mitrasana Kelapa Gading
      • Klinik Dr. Kishore Kumar & Dr. Sunita Morangkey
    • Tanggerang - Serpong
      • Klinik Surya Medika
      • Klinik Akupuntur Salveo
    • Depok - Cibubur
      • Klinik Naura Medika
      • RS Meilia
    • Bekasi
    • Bogor
      • Telkomedika Bogor
    • Cirebon
      • RS Siloam Putera Bahagia Cirebon
    • Jawa Tengah
      • Klinik PMI Kota Semarang
  • News & Information
  • Hubungi Kami
    • Lokasi
    • Kontak
    • Carrer
    • Internship
Search

PERTANYAAN SEPUTAR OSTEOARTHRISTIS

Kondisi osteoarthritis (OA), bagi sebagian besar orang dianggap sebagai kondisi “ke-ausan” yang terjadi pada sendi, sehingga anda akan merasa khawatir dan cemas atas kondisi sendi anda, dan mungkin timbul pertanyaan:

Apakah saya akan selalu merasa nyeri?

Apakah saya tetap dapat berkativitas?

Anda mungkin juga khawatir bila harus meninggalkan aktivitas favorit atau berhenti berolahraga sama sekali, untuk menghindari degenerasi sendi lebih lanjut.

Kodisi OA seringkali disalah artikan dan dikhawatirkan dengan berlebihan. Padahal, latihan dan olah raga yang sesuai bisa sangat bermanfaat untuk kondisi peradangan sendi.

Fisioterapi dapat membantu orang dengan Osteoarthritis untuk dapat tetap berkativitas dan menjalani hidupnya dengan kemampuan gerak yang optimal.

1. APAKAH ITU ARITRITIS?

Kata arthritis berasal dari kata “arthro” yang berarti sendi dan “itis” yang berarti peradangan. Pada dasarnya, arthritis adalah peradangan satu atau lebih sendi, yang mempengaruhi jaringan di sekitarnya

Jenis radang sendi yang paling umum adalah Osteoarthritis (OA) Rheumatoid Arthritis (RA). Osteoarthritis adalah penyakit sendi degeneratif, dan Rheumatoid Arthritis adalah penyakit autoimun sistemik.

2. WANITA DAN ARTHRITIS?

Arthritis lebihbanyak terjdi pada wanita daripada pada pria. Merokok dan kegemukan merupakan faktor risiko pada Osteoarthritis dan Rheumatoid Arthritis.

3. ARTHRITIS DAN FAKTOR USIA

Arthritis adalah kondisi yang umumnya akan dialami pada usia lanjut. Namun dibeberapa Negara seperti halnya di Kanada dilaporkan bahwa 56% orang Kanada terdiagnosa arthritis pada usia di bawah 65,2 tahun.

4. APAKAH HUBUNGANNYA OSTEOARTHRITIS DAN AKTIVITAS

Tulang rawan sendi berfungsi sebagai salah satu bantalan sendi yang membutuhkan gerakan untuk tetap sehat. Untuk menjaga kesehatan sendi perlu aktivitas yang spesifik dan pembebanan yang sesuai untuk membantu menjaga kualitas jaringan tulang rawan sendi.

5. APAKAH FISIOTERAPI BISA MEMBANTU KONDISI OSTEOARTHRITIS?

Fisioterapis dapat membantu mendesain latihan dan aktivitas yang tepat untuk membantu menurunkan rasa sakit dan ketidaknyamanan yang disebabkan oleh Osteoarthritis sekaligus meningkatkan kekuatan dan kebugaran, sehingga dapat beraktivitas dengan baik.

Sangat penting bagi pasien dengan diagnosisi Osteoarthritis untuk melakukan keseimbangan antara memperkuat otot Anda dengan catatan tidak terlalu membebani ke sendinya.

INGAT

Program latihan membutuhkan waktu untuk dapat membuat otot anda lebih kuat dan lebih fleksibel

Untuk informasi lebih lanjut mengenai penanganan Osteoarthristis, silahkan Hubungi Kami

Popular Posts

  • FISIOTERAPI DAN NYERI BAHU
  • FISIOTERAPI DAN BREATHING EXERCISES
  • PERTANYAAN SEPUTAR OSTEOARTHRISTIS

© 2022 Sasana Husada

Request Appointment

Sid
Sid
Sasana Husada
  • Home
  • Tentang Kami
    • Sejarah
    • Visi & Misi
    • Izin Klinik
  • Fasilitas & Layanan
    • General Physiotherapy
    • Stroke Services
    • Pediatric Services
    • Home Care Service (MONIK)
    • Sasana Lab Physio
    • Sasana Sport Physio
    • Sasana Corporate Care
    • Sasana Learning Center
  • Jaringan
    • Jakarta Selatan
      • Klinik Spesialis Zam Zam
      • RS Siloam Asri
      • Klinik Akupuntur Centrum
      • Miracle Executive Clinic
      • SOS International Clinic
      • RS Prikasih
      • Medicare Clinic
      • Aditya Medical Centre
      • Ciputra Medical Center
      • Klinik YPK Mandiri
      • Pondok Indah Medical Centre
    • Jakarta Pusat
      • Bunda Neuro Center
    • Jakarta Barat
      • Klinik Triosada (KARMEL)
    • Jakarta Utara
      • Klinik Mitrasana Kelapa Gading
      • Klinik Dr. Kishore Kumar & Dr. Sunita Morangkey
    • Tanggerang - Serpong
      • Klinik Surya Medika
      • Klinik Akupuntur Salveo
    • Depok - Cibubur
      • Klinik Naura Medika
      • RS Meilia
    • Bekasi
    • Bogor
      • Telkomedika Bogor
    • Cirebon
      • RS Siloam Putera Bahagia Cirebon
    • Jawa Tengah
      • Klinik PMI Kota Semarang
  • News & Information
  • Hubungi Kami
    • Lokasi
    • Kontak
    • Carrer
    • Internship
Go Top

Search